Rabu, 23 Juni 2010

contoh penutup portofolio

Kata Pengantar


Puji dan Syukur saya ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, pencipta alam semesta ini. Karena masih memberikan saya kesehatan, kemampuan dan kepintaran. Sehingga saya dapat menyelesaikan Tugas Portofolio Bahasa Indonesia ini dengan baik.
Saya juga tak lupa untuk berterimakasih kepada orangtua, sahabat, dan kakak-kakak kelas yang telah membantu dan mendukung saya, sehingga saya dapat menyelesaikan tugas ini.
Adapun maksud dan tujuan saya untuk membuat Portofolio ini adalah untuk menyelesaikan tugas yang diberikan oleh Bapak Guru Bahasa dan Sastra Indonesia yaitu Bapak Sarippudin Lubis.
Saya menyadari bahwa dalam portofolio ini belum sempurna, maka dari itu saya sebagai Penyusun menerima kritik dan saran guna tercapainya penyempurnaan portofolio ini.














Binjai, 15 Desember 2008




Nama penulis


i



Daftar Isi


Kata Pengantar.................................................................. Daftar Isi...........................................................................
Tagihan/ Tugas 1 : Menulis Paragaraf koheren dan kohesi
Tagihan/ Tugas 2 : Menulis Paragraf Induktif
Tagihan/ Tugas 3 : Menerangkan Isi Wawancara
Tagihan/ Tugas 4 : Format Penilaian dan Pembacaan Berita
Tagihan/ Tugas 5 : Menulis Hasil Laporan Wawancara
Tagihan/ Tugas 6 : Membuat Proposal
Tagihan/ Tugas 7 : Membuat Surat Perjanjian Jual Beli
Tagihan/ Tugas 8 : Membuat Surat Kuasa
Tagihan/ Tugas 9 : Menyusun Daftar Pustaka
Daftar Kumpulan Nilai.....................................................
Pesan ................................................................................ Kesan................................................................................
Refleksi/ Evaluasi Diri.....................................................
Penutup............................................................................





































Nama : Nico Ivantris Ginting
Kelas : XI - IA1
Pelajaran : Bahasa dan Satra Indonesia





SMA NEGERI I
BINJAI


Kesan

Kesan saya selama mengerjakan Tugas Portofolio ini adalah memang tugas ini bisa terbilang dalam kategori mudah bagi mereka yang sudah mengerti, tetapi menurut saya dalam mengerjakan portofolio ini memang agak sulit karena saya belum terlalu mengerti, tetapi karena dibantu oleh teman - teman dan kakak kelas, saya dapat mengerjakannya sampai selesai.
Demikian juga dalam mengerjakan tugas - tugas yang diberikan oleh guru saya Pak SL. Bahasa Indonesia merupakan mata pelajaran yang sangat menarik. Dalam mempelajari pelajaran ini, siswa diberi tugas dengan jumlah yang tidak sedikit, memang tugas yang diberikan tidak terlalu sulit. Tetapi diperlukan ketelitian serta daya nalar yang baik, sehingga dapat mengerjakan segala tugas dengan baik.




















Refleksi/ Evaluasi Diri

Dalam mengerjakan segala tugas yang telah diberikan. Aku tahu, bahwa masih banyak kekurangan di sana sini. Oleh karena itu Aku berjanji pada semester yang akan datang Aku akan lebih serius lagi dalam mengerjakan segala tugas yang diberikan. Sehingga memperoleh pengetahuan dan ilmu yang lebih banyak lagi.
Walaupun terkadang Aku merasa jenuh dengan tugas yang diberikan. Oleh karena jarak pemberian tugas yang terlalu dekat, sehingga menyita waktu untuk mengerjakan tugas mata pelajaran lain. Tapi, Aku menyadari, bahwa itu semua dilakukan agar Aku dapat belajar dan membagi waktunya dengan sebaik mungkin.































Penutup

Demikianlah portofolio ini dibuat sedemikian rupa. Agar dapat dipergunakan dengan baik. Dalam pembuatan Portofolio ini, jika ada kesalahan saya sebagai penulis juga meminta maaf dan menerima segala kritik dan saran yang membangun, untuk perbaikan Portofolio ini. Atas perhatiannya saya ucapkan banyak terima kasih.

4 komentar: